Payung hukum perubahan RPP menjadi satu lembar adalah Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadim Makarim nomor 14 tahun 2019, merupakan angin segar bagi para guru, karena dapat sedikit mengurangi beban administratifnya. Karena memang selama ini, banyak terdengar keluhan dari para guru akan beban administratifnya yang terlalu banyak. Selama ini RPP terdiri dari belasan bahkan puluhan lembar.
Namun dengan adanya surat edaran ini bukan berarti guru bebas dari tugas membuat persiapan/petencanaan pembelajaran, pelaksanaannya, penilaian dan tindak lanjutnya. Sebagaimana yang telah diatur dalam Peraturan Menteri Pendidikan nomor 22 tahun 2016.
RPP memang harus dibuat oleh guru sendiri, karena RPP merupakan panduan bagi guru saat mengajar. RPP berisi materi ajar, metode mengajar, pendekatannya, medianya sampai penilaiannya.
Dengan RPP satu lembar diharapkan guru benar-benar bebas atau istilahnya merdeka mengajar. Guru sendiri yang membuat perencanaan, bukan copas, melaksanakannya metode, model, pendekatan yg diinginkannya yang disesuaikan dengan karakteristik peserta didiknya serta sarana yang ada di sekolah.
Berikut link download RPP 1 lembar Kelas 2 SD/MI Semester Ganjil :
RPP 1 lembar kls 2 tema 1 sub tema 1 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 1 sub tema 2 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 1 sub tema 3 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 1 sub tema 4 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 2 sub tema 1 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 2 sub tema 2 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 2 sub tema 3 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 2 sub tema 4 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 3 sub tema 1 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 3 sub tema 2 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 3 sub tema 3 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 3 sub tema 4 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 4 sub tema 1 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 4 sub tema 2 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 4 sub tema 3 download
RPP 1 lembar kls 2 tema 4 sub tema 4 download